Kisah Seorang Tukang Bakso

Di suatu senja sepulang kantor, saya masih berkesempatan untuk ngurus tanaman di depan rumah, sambil memperhatikan beberapa anak asuh yang sedang belajar menggambar peta, juga mewarnai. Hujan rintik rintik selalu menyertai di setiap sore di musim hujan ini. Di kala tangan sedikit berlumuran tanah kotor,…terdengar suara tek…tekk.. .tek…suara tukang bakso dorong lewat. Sambil menyeka keringat…, ku hentikan tukang bakso itu dan memesan beberapa...

Kunci Kebahagiaan Adalah Sujud

"Sesungguhnya jalan keluar itu datang bersama persoalan." Bagiku,kebahagiaan bukanlah tumpukan harta Melainkan orang bertakwalah yang paling bahagia Lembar kebahagiaan pertama dalam buku agenda harian dan kartu pertama dalam jadwal kegiatan sehari-hari adalah Shalat Subuh.Maka,mulailah hari-harimu dengan Shalat Subuh dan awailah semua kegiatanmu dalam setiap hari dengan Shalat Subuh.Dengan begitu,engakau akan selalu berada dalam jaminan...

30 Hari Mencari Cinta

Bismillah Ramadhan….. Rasanya tak cukup ku menyambut kedatanganmu… Senyum ini pun tak terlalu manis untukmu.. Semangat ini pun kurang terpompa untuk membersamaimu… Ilmu kepemahaman tentang mu belum juga memuaskan batinku… 30 hari rasanya terlalu berat untuk menemukan cintaNya untuk-ku 30 Hari, cukup menegangkan bagiku menunggu keputusanMu Ingin kudapatkan cintaNya, setelah 30 hari kulewati bersamamu… 10 hari pertama tlah Kau buka untuk menggugurkan...

Mengadulah Pada Kekasihmu

Ketahuilah,bahwa sesungguhnya kehidupan dunia itu hanyalah suatu permainan. (QS Al Hadiid, 57:20) Dan bahwasanya Dia-lah yang menjadikan orang tertawa dan menangis ( QS. An Najm, 53:43) Sahabat, kita ini sesungguhnya sedang bermain dalam sebuah panggung kehidupan yang diciptakanNya.Dengan berbagai peran,keadaan, dan penjiwaan. Peran apa yang sedang engkau mainkan? Seorang yang kaya ataukah miskin? Kaya jiwa ataukah harta? Miskin harta...

Asa Bidadari

Akulah Aisyahmu... yang selalu ceria dalam pandangmu yang tak bosan beri senyum terindahku untukmu simpanan bagi ilmu-ilmumu.... Akulah Fatimahmu... yang ridho dgn segala pemberianmu, sahabat dalam tiap pedih dan kesulitanmu... Akulah kekasihmu, ibu dari anak-anakmu... yang memberi warna hidupmu, merenda jutaan hari bersamamu.... Namun.... Sadarkah kau akan semua ini? Mengapa masih ada sangsi...? Tak bisakah engkau... ajariku mengeja kalam-kalamNYA atau...

Kisah Bidadari Surga

Hiks... hiks..... Siapkan tissue untuk membaca kisah ini ...... Semoga menjadi hikmah, selamat membaca Namanya Aini. begitu ummi biasa memanggilnya. Salah satu "adik" terbaik yang pernah ummi miliki, yang pernah ummi temui dan alhamdulillah Allah pertemukan ummi dengannya. Seharusnya 20 Nopember nanti genap ia menginjak usia 37 tahun. Beberapa tahun bersamanya, banyak contoh yang bisa ummi ambil darinya. Kedewasaan sikap, keshabaran, keistiqomahan,...

Teka Teki Jodoh .........

memang bisa dibilang jodoh itu teka-teki tapi bukan seperti teka-teki silang yang ini jelas lebih rumit dan lebih misterius rumit karena kita tidak bisa diuraikan tidak bisa dirumuskan lebih misterius karena siapa yang tahu si a jodohnya si b atau si c jodohnya si d dan seterusnya < terusin sendiri ya ampe z> jodoh hanya bisa diterima kita bisa berdoa untuk jodoh kita dan hanya bisa berbuat baik agar mendapat jodoh yang baik pula tapi...

SIAPAKAH KITA.....

Adakah kita seorang Islam? Pernahkah kita terfikir... Hidup kita ini hanyalah sementara. Sampai masanya kita akan pergi menemui Allah. Apakah bekalan dan persediaan kita menempuh hari kematian. Dalam kita mengejar kejayaan dunia, kita sering lupa bahawa tujuan hidup kita yang sebenar.. apakah pilihan kita? Beruntunglah orang-orang yang berebut-rebut menagih ihsan dan kasih sayang Allah. Sesungguhnya keredhaan Allah yang kita cari. Dunia yang semakin tua ini sering dilanda masalah, kegawatan ekonomi, timbul pula gejala murtad... Fitnah.. gempa bumi,...

◕__◕Bahagia itu Sederhana◕__◕

Kebahagiaan itu sederhana.. Bila Kekayaan tidak mampu membahagiakan semua orang kaya, dan kemiskinan tidak mampu menyedihkan semua orang miskin, maka..kebahagiaan itu PASTIKebahagiaan itu sederhana.. Kebahagiaan bukanlah suatu kebetulan, bukanlah sebuah kejadian tidak terduga dan bukan pula sebuah kecelakaan..tetapi kebahagiaan adalah sesuatu yang harus anda putuskan.. Kebahagiaan itu sekarang, menunggu untuk merasa berbahagia nanti adalah menunda untuk berbahagia, yang juga berarti memperpanjang masa untuk bersedih.. Kebahagiaan itu sesuatu...

INILAH CINTA

Inilah cinta Kala ruh, darah, dan jasad ini Adalah bukti cinta para pecinta sejati Layaknya jantung yang terkoyak milik Hamzah bin abdul mutthalib Tubuh yang tercabik berpuluh pedang milik anas bin abi nadr di perang uhud Hingga tiada terkenali kecuali dari jarinya yang tersisa Inilah cinta Kala maal, jiwa dan raga Adalah saksi cinta tak terbantahkan Cinta Abu Bakar yang tak ragu menginfakkan segala hartanya bagi Islam dan Mentsiqohkan keluarganya...

BUAT CALON ISTRI DAN ISTRI

Ini adalah sepucuk surat buat segenap wanita yang beriman kepada Allah dan hari akhir. Buat segenap wanita… baik sebagai ibu, gadis, istri maupun sebagai anak…yang oleh Allah Ta’ala telah diberi amanah memelihara tangung jawabnya masing-masing… niscaya di hari kiamat kelak akan menanyakan apa yang menjadi tangggung jawab anda semua. Buat segenap remaja putri yang mengimani Alloh… buat siapa saja yang hari ini menjadi remaja putri… kemudian esok bakal menjadi istri dan selanjutnya menjadi ibu. Wahai wanita… bacalah dan jangan terperdaya. Engkau...

BUAT CALON SUAMI DAN SUAMI

Ia adalah bagian dari tulang rusukmu,Ia adalah belahan jiwamu, Ia adalah tawanan di tanganmu, Padanya sumber ketenangan, cinta kasih dan ketentraman karena demikanlah Allah menciptakannya untukmu, Ia adalah pakaian bagimu, dan yang terutama dan utama ia adalah amanah yang Allah berikan untukmu,…Bagaimanakah engkau memperlakukan amanah itu?? …Terlalu banyak wasiat tersebar untuk para istri seakan islam adalah agama yang hanya mengutamakan para...

Surat Cinta Buat Ayah - Bunda

Pada Bunda Duh, begitu lama ku abaikan rasa ini. Seperti anak durhaka rasanya. Pada dia yang menjadikanku ada. Pada lembut yang menghidupiku dari tiada menjadi ada sekarang ini. Penuh cinta, kasih, sayang dan kesabaran. Perempuan tanpa keluh. Dalam segala keterbatasanmu, telah taklukkan hari-hari kerasmu untuk menjaga, dan membimbingku sampai sejauh ini. Tak nyata memang. Tak banyak petuahmu tersampaikan. Engkau memang perempuan tanpa keluh. Bekerja bukan dengan kata, namun laksana. Dalam diam mu, kau lakukan satu-satu kewajibanmu. Tuntaskan...

Berserah Diri Kehadapan-MU

Dalam hitungan detik merayap lambat kemenit Setiap menit terus berputar putar berpindah hari Degub jantung menghitung napas bersama denyut nadi Helaan napas dari setiap pembuluh dan jantung yang kian berdebar Terus berdegub dan denyut nadipun kian melemah Semangkin keras degup jantung kian menyesakan napas Sisa usia yang tinggal beberapa langkah kedepan Sendi sendi tubuhpun terus merana kesakitan Seirama dengan bayangan dosa yang tergambar Meratapi...

SUNGGUH AKAN KAMI BERIKAN COBAAN KEPADAMU

Pernahkah kita merasa diuji oleh Allah? Kita cenderung mengatakan kalau kita ditimpa kesusahan maka kita sedang mendapat cobaan dan ujian dari Allah. Jarang sekali kalau kita dapat rezeki dan kebahagiaan kita teringat bahwa itupun meru¬pakan ujian dan cobaan dari Allah. Ada diantara kita yang tak sanggup menghadapi ujian itu dan boleh jadi ada pula diantara kita yang tegar menghadapinya. Al-Qur’an mengajarkan kita untuk berdo’a: "Ya Tuhan kami,...

Ukhti, kamu cantik sekali......

Ukhti, kamu cantik sekali...... Tapi hanya di mata manusia. Sedangkan yang Maha Kuasa tak pernah memandang rupa atau pun bentuk tubuh kita. Namun Ia melihat pada hati dan amal-amal yang dilakukan hamba-Nya. Ukhti, kamu cantik sekali...... Tapi cantik fisik tak akan pernah abadi. Saat ini para pesolek bisa berbangga dengan kemolekan wajah ataupun bentuk tubuhnya. Namun beberapa saat nanti, saat wajah telah keriput, rambut pun kusut dan berubah...

...:::SURAT UNTUK KAUM HAWA:::...

Wahai Hawa…. Kenapa.. engkau tak menghargai nikmat Iman dan Islam itu ? Kenapa.. mesti engkau kaku dalam mentaati ajaran-Nya ? kenapa.. masih enggan mengamalkan isi kandungan-nya ? dan kenapa.. masih ragu dalam mematuhi perintah-Nya ? Wahai Hawa…. Sadarlah.. Tangan yang mengoncang buaian.. boleh mengoncang dunia, kau boleh mengoncang dunia dengan melahirkan manusia yang hebat!! yakni yang Sholeh dan Sholehah, kau boleh menggenggam dunia dengan menjadi...

...:::SURAT DARI HAWA UNTUK ADAM:::...

Adam..... Maafkan aku jika coretan ini memanaskan hatimu. Sesungguhnya aku adalah Hawa, temanmu yang kau pinta semasa kesunyian di syurga dahulu. Aku asalnya dari tulang rusukmu yang bengkok. Jadi tidak heranlah jika perjalanan hidupku senantiasa inginkan bimbingan darimu, senantiasa akan tergelincir dari landasan, karena aku buruan syaitan. Adam... Maha suci Allah yang mentakdirkan kaumku lebih ramai bilangannya dari kaummu di akhir zaman, itulah...

INNA LILLAAHI WA INNA ILAIHI ROOJIUUN.

Dari Seorang Sahabat Bahan Renungan Untuk Anda, Sahabatku, yang mungkin terlalu sibuk bekerja... Luangkanlah waktu sejenak untuk membaca dan merenungkan pesan ini... Alhamdulillah, Anda beruntung telah terpilih untuk mendapatkan kesempatan membaca ini. Aktifitas keseharian kita selalu mencuri konsentrasi kita. kita seolah lupa dengan sesuatu yang kita tak pernah tau kapan kedatangannya. Sesuatu yang bagi sebagian orang sangat menakutkan.Tahukah...

PERNIKAHAN SEDERHANA

Ketika Nabi Muhammad menikahkan Fatimah dengan Ali bin Abi Thalib, beliau mengundang Abu Bakar, Umar, dan Usamah untuk membawakan persiapan Fatimah. Mereka bertanya-tanya, apa gerangan yang dipersiapkan Rasulullah untuk putri kinasih dan keponakan tersayangnya itu? Ternyata bekalnya cuma penggilingan gandum, kulit binatang yang disamak, kendi, dan sebuah piring. Mengetahui hal itu, Abu Bakar menangis. Ya Rasulullah. Inikah persiapan untuk Fatimahtanya...

TERPELESET

Tertatih kakiku melangkah Kucoba bertahan dan berjalan Namun akhirnya aku lalai Terperosok dan jatuh terpeleset Berdiri kucoba lagi Di atas kaki yang masih perih Kucoba ayunkan Akankah ada kekuatan Ya Rabb,,,,, Yang menggenggam jiwaku Yang kuasa atas diriku Yang menuntun jalanku Terangilah jalan-jalanMu padaku,,, Gelapkan jalan-jalan dari musuh-musuhMu Jangan biarkan aku terseret ke jalan yang hina Namun biarkan aku menapaki jalanMu Walaupun itu...

WAHAI SAHABATKU

Wahai sahabatku bagaimanakah kabarmu hari ini? Apakah engkau sudah mempersaksikan di hadapan seluruh makhluk dan malaikat yang menjunjung ‘Arsy yang agung dan malaikat seluruhnya bahwa engkau seorang muslim? Mempersaksikan bahwa Dia lah Robb yang agung, yang paling pedih azabnya sekaligus paling luas rahmatnya, sebagai Dzat yang satu-satunya berhak diberikan seluruh kecintaan, rasa takut dan harap dengan ketundukan dan penyerahan diri yang sempurna? Sahabatku,...

Artikel Lain :

  • SAY NO TO GOSIP11/03/2010 - 0 Comment
  • SANG GURU08/03/2010 - 0 Comment
  • DETIK DETIK MENJELANG AKHIR LAJANG08/03/2010 - 0 Comment
  • APA YANG MAU KITA SOMBONGKAN12/03/2010 - 0 Comment